Cara mengatasi Masalah Missing required field updated dan author | informasi tentang Cara masalah Cara Atasi Masalah Missing required field updated dan author, Akhirnya ditemukan juga. Saya mencari ini dikarenakan blog saya saat di chek di Google Webmaster Tools - Rich Snippets Testing tool" Muncul Error Missing required Field Update dan author. Nah, berikut cara atasi Masalah Missing Required Field Update dan Author.
Masuk ke Account Blogger
Masuk ke template -->
Cari Kode <b:if cond='data:post.hasJumpLink'> Letakan kode dibawah ini tepat di atasnya
<div class='vcard' id='hcard- Nama Blog'>
<span class='fn n'>
<span class='given-name'>Posted by: Nama Blog</span>
</span>
<a class='updated' href=' http://gorontalo-education.blogspot.com/ ' rel='bookmark'> nama blog, </a> Updated at: <abbr class='published' expr:title='data:post.timestampISO8601'><data:post.timestamp/></abbr>
</div>
Sekarang Simpan template dan chek Error Missing required field "updated" dan Warning: Missing required author" . Itu saja cara atais masalah Missing required field Update dan author. Semoga membantu..!! Wassalam..!!
0 Response to "Cara Atasi Masalah Missing required field updated dan hCard author"
Posting Komentar
Silahkan Tinggalkan komentar anda, jika ada kesalahan pada artikel yang saya posting, atau ada link mati, gambar hilang, dan jika ada saran untuk kemajuan blog ini, silahkan tulis komentar dibawah ini.... Komentar kalian sangat berarti bagi saya...
Format untuk komentar:
1. Pilih profil sebagai Name/URL
2. Isikan nama anda
3. Isikan URL (Blog/Website/Facebook/Twitter/Email/Kosongin)
4. Isikan komentar
5. Poskan komentar